TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Imamat 1:3

Konteks
1:3 Jikalau persembahannya merupakan korban bakaran 1  e  dari lembu, f  haruslah ia mempersembahkan seekor jantan yang tidak bercela. g  Ia harus membawanya ke pintu Kemah h  Pertemuan, supaya TUHAN berkenan i  akan dia.

Ulangan 12:6

Konteks
12:6 Ke sanalah harus kamu bawa korban bakaran dan korban sembelihanmu, persembahan persepuluhanmu a  dan persembahan khususmu, korban nazarmu b  dan korban sukarelamu, anak-anak sulung lembu sapimu dan kambing dombamu. c 

Ulangan 12:17

Konteks
12:17 Di dalam tempatmu tidak boleh kaumakan persembahan persepuluhan v  dari gandummu, dari anggurmu dan minyakmu, w  ataupun dari anak-anak sulung lembu sapimu dan kambing dombamu, ataupun sesuatu dari korban yang akan kaunazarkan, x  ataupun dari korban sukarelamu, ataupun persembahan y  khususmu.

Ulangan 12:2

Konteks
12:2 Kamu harus memusnahkan sama sekali segala tempat 2 , di mana bangsa-bangsa yang daerahnya kamu duduki itu beribadah kepada allah mereka, yakni di gunung-gunung r  yang tinggi, di bukit-bukit dan di bawah setiap pohon s  yang rimbun.

Ulangan 29:1

Konteks
Perjanjian dengan Allah diperbaharui
29:1 Inilah perkataan perjanjian 3  yang diikat Musa dengan orang Israel di tanah Moab d  sesuai dengan perintah TUHAN, selain perjanjian yang telah diikat-Nya dengan mereka di gunung Horeb. e 

Ulangan 29:1

Konteks
Perjanjian dengan Allah diperbaharui
29:1 Inilah perkataan perjanjian 4  yang diikat Musa dengan orang Israel di tanah Moab d  sesuai dengan perintah TUHAN, selain perjanjian yang telah diikat-Nya dengan mereka di gunung Horeb. e 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:3]  1 Full Life : KORBAN BAKARAN.

Nas : Im 1:3

Istilah Ibrani untuk korban bakaran berarti "yang naik ke atas" kepada Allah. Seluruh korban dibakar habis, yang menunjukkan bahwa penyerahan menyeluruh kepada Allah diperlukan dalam ibadah yang sejati. Pada saat bersama, terliput juga pengampunan (ayat Im 1:4), menekankan bahwa sebelum para penyembah dapat mengabdikan diri kepada Allah, mereka harus disucikan dari dosa (bd. Mat 5:23-24). Menurut penulis surat Ibrani, Yesus adalah penggenapan sempurna dari korban bakaran (Ibr 10:5-10).

[12:2]  2 Full Life : MEMUSNAHKAN SAMA SEKALI SEGALA TEMPAT.

Nas : Ul 12:2

Bangsa Israel diperintahkan untuk memusnahkan semua tempat penyembahan bangsa-bangsa kafir dan menyembah Allah saja di tempat yang telah Dia tentukan dan sesuai dengan cara yang diperintahkan oleh-Nya (ayat Ul 12:12-15). Membiarkan mezbah penyembahan kafir begitu saja akan menggoda bangsa Israel untuk melakukan penyembahan tersebut.

[29:1]  3 Full Life : INILAH PERKATAAN PERJANJIAN.

Nas : Ul 29:1

Lihat art. PERJANJIAN ALLAH DENGAN BANGSA ISRAEL.

[29:1]  4 Full Life : INILAH PERKATAAN PERJANJIAN.

Nas : Ul 29:1

Lihat art. PERJANJIAN ALLAH DENGAN BANGSA ISRAEL.



TIP #20: Untuk penyelidikan lebih dalam, silakan baca artikel-artikel terkait melalui Tab Artikel. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA